Kategori
Berita

Dispersip Banjar Kunjungi Disarpustaka Kapuas

KUALA KAPUAS – Selama dua hari Kabid Perpustakaan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan  (Dispersip) Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan Hj. Noor Aida beserta sejumlah pejabat struktural dan fungsional pustakawan berkoordinasi dan berkonsultasi terkait advokasi dan peta jabatan pustakawan, hingga Sabtu (17/12) siang di Disarpustaka Kapuas Kadisarpustaka Kapuas Dr. H. Suwarno Muriyat didampingi para Pustakawan Dra. Masta Sembiring […]

Kategori
Berita

Disarpustaka Kapuas Galakkan Pojok Baca

KERJASAMA: Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Disarputaka) Kabupaten Kapuas Dr. H. Suwarno Muriyat, SAg M.Pd menandatangani Perjanjian Kerjasama Pojok Baca dengan Direktur RSUD Dokter H. Soemarno Sosroatmodjo, dokter Agus Waluyo, MM dan Kepala Unit Pelaksana Teknis Pelayanan Pendapatan Daerah (UPT-PPD) Kapuas Mira Diyanty, SE. MM, Jum’at (16/12) pagi di ruang rapat Disarpustaka KUALA KAPUAS – […]

Kategori
Berita

Kadisarpustaka Pimpin Layanan Perpusling

LAYANAN PERPUSLING: Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Kapuas Dr.H.Suwarno Muriyat, SAg M.Pd didampingi Kabid, Kasi dan Pustakawan serta Komunitas Guru Penggerak saat melayani pengunjung melalui mobil perpustakaan keliling, Kamis (15/12) pagi di halaman SDN 3 Selat Hilir KUALA KAPUAS – Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Disarpustaka) Kabupaten Kapuas Dr. H. Suwarno Muriyat, S.Ag. M.Pd […]

Kategori
Berita

Pisah sambut diwarnai penyerahan buku secara simbolis

Views: 69 Post Views: 265

Kategori
Berita

Pimpinan baru disarpustaka serahkan buku hasil karyanya

Pisah sambut kepala disarpustaka Kapuas, Haji Suwarno Muriyat juga menyerahkan beberapa buah buku karyanya sendiri sebagai tambahan koleksi buku di Perpustakaan Kapuas. Views: 67 Post Views: 266

Kategori
Berita

Haji Suwarno resmi jabat kepala disarpustaka kapuas

KAPUAS – Haji Suwarno Muriyat resmi menjabat Kepala Dinas Kearsipan Dan Perpustakaan Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah menggantikan komari. Acara pisah sambut  pergantian kepala dinas berlangsung pada Kamis, 1 Nopember 2022. Acara pisah sambut pergantian Kepala Dinas Kearsipan Dan Per-Pustakaan atau Disarpustaka Kabupaten Kapuas yang berlangsung di aula kantor dinas setempat dihadiri segenap pegawai disarpustaka. Haji Suwarno […]

Kategori
Berita

Disarpustaka Kapuas gelar pisah sambut pergantian pimpinan

Views: 20 Post Views: 159